Nadjwa Risma Novita kini duduk dikelas XI dengan peminatan MIPA, Risma begitulah panggilan teman-temannya menyapa ia adalah salah satu siswi yang berprestasi dalam lomba karya tulis ilmiah dengan judul "Gema Sholawat Al-Banjari di Pelosok Negeri Dharmasraya" dalam karyanya ini ia menyamapaikan bahwa sholawat Al-banjari mulai digemari oleh semua kalangan mulai dari anak-anak hingga orang tua sekalipun. Al-banjari adalah sholawat yang berasal dari pulau jawa dibawa oleh para alumni pondok pesantren pulau jawa yang merantau atau mengikuti program transmigrasi. Al-banjari
Jadilah yang pertama berkomentar di sini